Wakil Walikota Bekasi Ahmad Syaikhu resmi membuka Pekan Olahraga dan Seni (Porseni) dilingkup Pelajar Yayasan Patriot Kota Bekasi, Kamis, (17/11) di lapangan Yayasan Patriot Kelurahan Kali Baru, Kecamatan Medan Satria.
Wakil Walikota Bekasi, H Ahmad Syaikhu membuka lomba Gamais Ke-6 di SDIT Gameel Akhlak Rawalumbu, Rabu, (16/11). Gamais Ke-6 merupakan even tahunan SDIT untuk menciptakan kreatifitas dan sportifitas di kalangan pelajar. Ini merupakan perlombaan antar pelajar tingkat Sekolah Dasar (SD) di Pengasinan, Read More
Wakil Walikota Bekasi, Ahmad Syaikhu menghadiri kegiatan Pelantikan Pengurus Forum Komunikasi Penyuluh Agama Islam (FKPAI) Kota Bekasi periode 2016-2021, Senin, (14/11) di Aula Musdalifah Asrama Haji Bekasi. Kehadiran Wakil Walikota, Ahmad Syaikhu mewakili Walikota dan menyampaikan keinginan Pemkot Bekasi atas keberadaan FKPAI. Read More
Olimpiade Pecinta Quran (OPQ) yang diselenggarakan oleh komunitas One Day One Juz (ODOJ) memasuki puncak acara dengan menghadirkan qori asal Amerika Serikat Fatih Seferagic di Stadion Patriot Chandrabhaga, Minggu (13/11). Kegiatan ini dibuka dengan pertunjukan robot OPQ yang bisa membaca Al-Quran dan ikrar Read More
Komunitas One Day One Juz (ODOJ) menggelar event Olimpiade Pecinta Quran (OPQ). OPQ merupakan event terbesar yang diselenggarakan ODOJ di tahun 2016 ini. Event ini tidak hanya menargetkan anggota ODOJ tapi juga semua kalangan Muslim karena merupakan event bertaraf internasional pertama yang diselenggarakan komunitas ODOJ. OPQ dilaksanakan sejak Read More
Ada yang menarik ketika Wakil Walikota Bekasi Ahmad Syaikhu saat berbicara di hadapan para pelajar Yayasan Al Wathoniyah, Selasa, (1/11) di jalan Bintara 9 Bekasi Barat. Ia menampilkan sepenggal video dokumenter mengenai sejarah dan perjuangan tokoh kyai dan ulama dalam menyebarkan agama Read More
Tepat di Hari Sumpah Pemuda kemarin, 28 Oktober 2016, Wakil Wali Kota Bekasi, Ahmad Syaikhu, menyampaikan pemikirannya tentang harapan kepada pemuda-pemudi Kota Bekasi, melalui kompasiana.com. Dalam artikelnya, ia bercerita bagaimana tiga belas pemuda pelajar Indonesia, yang tergabung dalam Perhimpunan Para Pelajar Indonesia Read More
Wakil Walikota Bekasi Ahmad Syaikhu menyambut baik kunjungan kerja Pemerintah Kabupaten Klungkung Provinsi Bali ke Kota Bekasi, Jum’at, (28/10) di Kantor Walikota Bekasi Jalan Ahmad Yani. Rombongan Pemkab Klungkung dipimpin langsung Wakil Bupati Klungkung I Made Kasta yang membawa sejumlah kepala SKPD Read More
Program Mengaji yang terus didengungkan Pemkot Bekasi agar menjadi budaya di tengah masyarakat mendapatkan apresiasi dari berbagai pihak. Seperti keikutsertaan pihak SMA 15 Kota Bekasi baik dari murid dan guru dengan menggelar pengajian rutin sebelum proses belajar dimulai. Dan patut diacungi jempol, Read More
Wakil Walikota Bekasi, Ahmad Syaikhu berharap Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat (FKDM) lebih optimal untuk mengantisipasi segala potensi kerawanan di masyarakat. Anggota FKDM ini tugasnya melakukan koordinasi serta deteksi dini kerawanan kewilayahan dengan pimpinan wilayah (Lurah dan Camat serta Jajaran), anggota TNI/Polri. “Harapan Read More